Dengan Pujian, Bukan Kemarahan

Alhamdulillah, pada Sabtu 26 November 2016, Himawari Edu Daycare mengadakan seminar parenting, dengan pembicara Ibu Nesia Andriana, yang juga penulis buku “Dengan Pujian, Bukan Kemarahan: Rahasia Pendidikan dari Negeri Sakura.”

  1. Filosofi Pendidikan Jepang
  2. Jenis dan bentuk pujian, serta situasinya
  3. Contoh Pujian yang Memotivasi dan yang Tidak Memotivasi
  4. Efek Pujian: Besar Kepalanya Anak yang “Nakal”
  5. Manfaat Pujian
  6. Meredam Galau

 

  1. Filosofi Pendidikan Jepang

Mendidik dengan pujian lebih baik daripada mendidik dengan kemarahan.

Hati-hati menjaga hati orang yang kita kasihi.

Tentu lebih mudah mengajak orang untuk mengikuti ke arah yang sudah ia sukai.

 

2. Jenis dan Bentuk Pujian, serta Situasinya

a. Pujian Instan

  • Verbal: Hebat sekali, kamu benar-benar anak yang baik, kamu sudah berusaha
  • Gambar/stiker, hadiah, rekaman video, catatan harian, album foto
  • Sentuhan Fisik: memeluk, mencium, mengusap kepala

b. Waktu dan Situasinya:

  • Segera
  • Alami
  • Proposional
  • Menghargai imajinasi anak-anak
  • Saat mengoreksi, iringi dengan apresiasi